Pages

Subscribe:

Senin, 10 September 2012

Cara Membuat Spoiler (Kaskus) di Blog


Sebagian dari anda pasti sudah tidak asing lagi dengan forum kaskus, iya salah satu forum online terbesar di Indonesia, dengan ciri khas dan kata kata yang unik ( ngeforum di kaskus emang mantab gan biggrin biggrin ). Thread thread untuk tampilan gambar yang ada di kaskus biasanya selalu memakai fasilitas spoiler untuk menampilkan dan menyembunyikan gambar tersebut. Contoh spoiler bisa anda lihat di bawah ini.

Spoiler untuk gambar:

Nahh untuk menampilkan dan membuat spoiler tersebut di blog caranya cukup mudah, silahkan anda copy kode di bawah ini kemudian masukan di postingan blog anda

=========================================================
<div style="margin:5px; margin-top:3px">
<div class="smallfont" style="margin-bottom:2px"><b>Spoiler</b> untuk <i>gambar</i>: <input type="button" value="Show" style="width:auto;font-size:10px;margin:0px;padding:0px;" onClick="if (this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display != '') { this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display = ''; this.innerText = ''; this.value = 'Hide'; } else { this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display = 'none'; this.innerText = ''; this.value = 'Show'; }">
</div>
<div class="alt2" style="margin: 0px; padding: 3px; border: 1px inset;">
<div style="display: none;">
<img src="ALAMAT_GAMBAR_" width="none" height="none" alt="spoiler">
</div>
</div>
</div>
=========================================================
Alamat gambar : Masukan url alamat gambar anda,

Cukup mudah bukan, cara membuat spoiler (kaskus) di blog. Nahh sekarang blog anda pun tidak kalah atraktifnya dengan thread thread yang ada di kaskus.

Saya mencari sumber pembuat kode tesebut, tapi sampai saat ini belum menemukan siapa pembuat kode tersebut, jadi tidak saya cantumkan sumber referensinya. Jika anda mengetahuinya, silahkan kasih tahu melalui kotak komentar

Mudah mudahan bermanfaat

0 komentar:

Posting Komentar